More

    Golkar Dukung Jokowi Bentuk Partai Super Tbk: Sah Saja!

    Setelah bertemu Presiden RI Joko Widodo, Ketua Umum Relawan Pro Jokowi (ProJo) Budi Arie Setiadi mengakui pembicaraan mereka membahas Partai Super Tbk. Meskipun enggan membocorkan apakah partai tersebut merupakan inisiatif baru yang akan dibentuk bersama presiden, Budi Arie menjelaskan bahwa Partai Super Tbk adalah partai yang bertujuan mewakili rakyat. “Partai Super Tbk, adalah partai yang berasal dari rakyat, melayani rakyat, dan untuk rakyat,” ujar Budi Arie dalam jumpa pers di Kompleks Istana Kepresidenan Jakarta pada Kamis, 20 Februari 2025.

    Source link

    Berita Terbaru

    Related articles